Untuk sepatu bootsnya, Natasha Wilona mempercayakannya pada brand sepatu lokal Lacies Shoes.
Penampilan artis cantik ini semakin terlihat menawan dengan rambut terurai dan bando yang mempermanis tampilan rambutnya.
Diunggah di akun Instagram pribadi Natasha Wilona, penampilan sang aktris sukses menuai pujian!
"Jadi barbie beneran ya" komentar akun @clarestafrederica.
"Cantik banget my baby" komentar akun @wilovin_jawa_barat.
"Gak nyata banget ga sihh" komentar akun @fayfariha_m.
"My barbie girl" komentar akun @rieantykurniadi.
(*)
Source | : | |
Penulis | : | Marsha Ayu |
Editor | : | Irene Cynthia |