"Gelang ini sepertinya disimpan saja."
"Tunggu dia besar, baru dipakaikan lagi," ungkap Auni.
Ia lantas mengingatkan para ibu untuk tidak melakukan hal yang sama.
"Memang punya anak perempuan pasti tergoda mendandaninya, tapi tolong dipikirkan lagi."
"Tidak salah mendandani anak, tapi jangan lalai."
"Pikirkan juga faktor kesehatan anak yang tentu jadi hal terpenting," pungkasnya.
(*)
Source | : | Tribun Aceh,Grid Pop,Sosok.id |
Penulis | : | Annisa Dienfitri |
Editor | : | Nesiana |