"Enggak masalah, kita transparan dan tidak ada yang ditutupi dan tidak ada yang tersakiti," tutup Haji Faisal.
Seperti diberitakan sebelumnya, Komnas Perlindungan Anak berencana mengunjungi kediaman Haji Faisal untuk bertemu Gala Sky.
Kunjungan tersebut merupakan tindak lanjut dari laporan Doddy Sudrajat yang menduga adanya tindakan eksploitasi yang dilakukan Haji Faisal terhadap Gala Sky, putra Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah.
(*)
Meski Nikita Mirzani Sudah Ditahan, Razman Pastikan Laporannya atas Dugaan Penganiayaan Tetap Berjalan
Penulis | : | Hana Futari |
Editor | : | Nurul Nareswari |