Laporan Wartawan Grid.ID, Daniel Ahmad
Grid.ID - Cassandra Angelie mendadak jadi sorotan di pergantian tahun 2021 menuju 2022 karena diduga terlibat kasus prostitusi online.
Kini sudah jadi tersangka, Cassandra Angelie sebenarnya cukup aktif di media sosial dengan membagikan foto-foto pribadinya.
Tak jarang, Cassandra Angelie berfoto dengang pose-pose panas, seperti telah dipilih oleh Grid.ID dengan rangkuman fakta kasusnya berikut ini:
Kronologi Penangkapan
Dilansir dari Kompas TV, Cassandra Angelie ditangkap oleh tim Subdit Siber Ditrekrimsus Polda Metro Jaya pada Rabu (29/12/2021) di Hotel Ascott, Jakarta Pusat.
Penggerebekan yang dilakukan pukul 21.00 WIB ini mengamankan Cassandra yang sudah dalam keadaan tanpa busana bersama seorang pria.
Selain Cassandra, polisi juga mengamankan tiga orang yang berperan sebagai muncikari, yakni, KK, R, dan UA.
Dari penangkapan tersebut, polisi mengamankan barang bukti beruba bra dan celana dalam, handphone, serta kartu ATM yang digunakan untuk transaksi prostitusi online.
Source | : | Tribunnews.com,Kompas TV |
Penulis | : | Daniel Ahmad |
Editor | : | Nesiana |