Zikri juga tidak ingin membenarkan apa yang telah dilakukannya.
"Tapi saya tidak mau membantah dan tidak bisa dibenarkan di sini karena saya bukan malaikat yang akan selalu benar," tuturnya.
Oleh karena itu, Zikri Daulay meminta maaf.
Mantan suami Henny Rahman itu juga mempersilakan netizen untuk berkomentar negatif atas kelakukannya.
"Maafkan saya. Tapi kalian juga boleh judge saya karena itu, jadi itu salah saya," ujar Zikri Daulay.
Zikri juga berterima kasih atas kritikan yang diberikan terhadapnya.
Dia pun ingin belajar lebih baik untuk ke depannya.
Profil Tyler Bigenho, Suami Aurelie Moeremans yang Berprofesi Sebagai Dokter, Dikabarkan Alami Kecelakaan di AS
Source | : | |
Penulis | : | Corry Wenas Samosir |
Editor | : | Ayu Wulansari K |