Ya, mimpi ini menyiratkan bahwa kalian menunggangi harga diri orang lain karena harga diri kalian sedang turun.
Kalian juga merasa harga diri kalian rendah sehingga perlu berpura-pura menjadi orang lain agar dapat dikenali sebagai seseorang.
Namun, jika kalian bermimpi dirampok maka seseorang mencuri kredibilitas kalian.
Selanjutnya, jika kalian melihat tas dicuri dalam mimpi kalian, ini dapat menunjukkan bahwa kalian dikelilingi oleh orang-orang yang harga dirinya rendah.
Hal ini membuat kalian stres dan melakukan hal yang sama.
Ya, situasi lingkungan itu telah memaksa kalian untuk melakukan hal yang sama, tidak cukup kredibel untuk dipercaya oleh orang lain.
Sehingga menyebabkan harga diri kalian tampak rendah.
Baca Juga: Arti Mimpi HP Bisa Jadi Tanda Baik untuk Jomblo dan Hubungan Asmara, Apa Saja?
Namun, jika kalian bermimpi menemukan tas yang sangat kalian idam-idamkan sehingga berusaha mencurinya, hal ini juga menunjukkan harga diri kalian yang ingin dikagumi.
Tetapi kalian tidak mampu melakukannya dengan cara yang benar.
Sama dengan bermimpi mencuri tas bermerek, hal itu menandakan kalian memiliki masalah perihal harga diri.
(*)
Viral Rumah Dijual Rp 27 Juta di Yogyakarta, Kondisinya Horor dan Bikin Merinding, Akan Dibeli Joko Anwar?
Source | : | auntyflo.com |
Penulis | : | Mahdiyah |
Editor | : | Deshinta N |