Minumlah teh atau jus daun jambu biji secara rutin untuk menuai manfaatnya.
5. Melawan Kanker
Daun jambu biji dapat menurunkan risiko kanker, terutama kanker payudara, prostat, dan mulut.
Sebab jumlah antioksidan likopen yang tinggi.
Berbagai penelitian mengungkapkan bahwa likopen berperan penting dalam menurunkan risiko kanker.
6. Baik untuk otak
Daun jambu biji mengandung vitamin B3 (niasin) dan vitamin B6 (piridoksin), yang membantu melancarkan peredaran darah ke otak, merangsang fungsi kognitif, dan merelaksasi saraf.
(*)
Nyesek, Abidzar Ternyata Sempat Jedotin Kepalanya ke Tembok Usai Tahu Uje Meninggal, Umi Pipik: Dia Nyalahin Dirinya
Source | : | Food NDTV |
Penulis | : | Devi Agustiana |
Editor | : | Devi Agustiana |