Selain itu, madu juga dapat mengeksfoliasi kulit dan menjaga kulit terus terhidrasi dan sehat setiap saat.
3. Lanolin
Lanolin merupakan kandungan yang dapat menyembuhkan bibir pecah-pecah karena dapat mengikat kelembapan pada bibir.
Menurut sebuah penelitian, lanolin dapat mengurangi hilangnya air pada lapisan kulit sebanyak 20%-30%.
4. Petroleum Jelly
Mirip seperti kandungan sebelumnya, petroleum jelly merupakan kandungan yang dapat memerangkap kelembapan.
Selain itu, petroleum jelly juga bisa menyembuhkan bibir pecah-pecah.
Baca Juga: 4 Kandungan Skincare yang Ampuh Menghilangkan Bekas Jerawat, Yuk Simak Selengkapnya!
(*)
Viral Polisi Tembak Polisi, AKP Dadang Iskandar Nekat Tembak Juniornya hingga Tewas, Ternyata Sempat Beri Ancaman Ini ke Polisi Lain
Source | : | insider |
Penulis | : | Marsha Ayu |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |