Jika kalian tidur siang, maka usahakan tidak lebih dari 30 menit dan hindari tidur di sore hari.
Dengan demikian, maka jam tidur malam kalian tidak akan terganggu.
4. Berlatih Meditasi
Satu solusi yang cukup efektif dalam mengatasi segala masalah kesehatan adalah dengan berlatih meditasi.
Jika kalian tidak dapat tidur nyenyak, cobalah untuk berlatih meditasi.
Kalian bisa memulai meditasi dengan melakukannya selama 5 menit setiap hari, lalu secara bertahap meningkatkan durasinya.
Meditasi akan membantu menjaga pikiran kalian tetap tenang dan membuat tidur lebih nyenyak.
(*)
Source | : | pinkvilla.com |
Penulis | : | Rizqy Rhama Zuniar |
Editor | : | Ayu Wulansari K |