Memiliki bakat akting yang bagus dan memiliki wajah tampan, Anjas selalu jadi sorotan media.
Dilansir dari Wikipedia, Anjasmara Prasetya (lahir 13 November 1975).
Anjasmara merupakan pemeran, instruktur yoga, model, dan presenter berkebangsaan Indonesia.
Anjasmara mengawali kariernya sebagai model.
Namanya semakin dikenal ketika ia membintangi sinetron Romi dan Yuli bersama istrinya, Dian Nitami yang saat itu masih menjadi kekasihnya.
Kiprahnya dalam dunia hiburan tak berhenti hanya sinetron saja.
Anjas juga bermain dalam beberapa film layar lebar hingga kini.
Artikel ini telah tayang di TribunStyle.com dengan judul Ingat Anjasmara Pemeran Cecep? Kini Sudah Memiliki Cucu & Jadi Instruktur Yoga, Intip Potretnya,
(*)
Kronologi Siswa SMA Ditendang Polisi sampai Tewas, Harapannya untuk Jadi Anggota TNI Pupus
Source | : | Instagram,TribunStyle.com |
Penulis | : | None |
Editor | : | Widy Hastuti Chasanah |