Meski tak diundang, Thariq mengaku tetap makan bahkan membungkus lauknya untuk dibawa pulang.
"Jadi kita kayak nyamperin wedding, kita makan di sana, bungkus lauknya, bawa ke rumah," kata Thariq.
Thariq lantas berharap jika kelak menikah, ia ingin semua orang bisa makan sepuasnya seperti yang ia rasakan dulu.
"Yang hajatan orang lain, gak diundang lagi," kata Thariq.
"Jadi pengennya aku tuh kalau pas aku menikah, semua orang bisa merasakan," sambungnya.
"Semua orang bisa kayak aku dulu bisa makan di situ, terserah berapapun juga," lanjutnya.
(*)
Talitha Curtis Bongkar Kelakuan Ibu Angkat, Pernah Sodorin Dirinya ke Om-om di Usia 13 Tahun Demi Hal Ini
Source | : | Kompas.com,Instagram |
Penulis | : | Annisa Marifah |
Editor | : | Silmi |