Bobby Nasution dilantik pada (26/02/2021) yang lalu usai memenangkan pilkada 2020.
Baru-baru ini, suami Kahiyang Ayu, Bobby Nasution kepergok lempar gombalan maut super manis untuk sang istri tercinta.
Bahkan, netizen auto gigit jari saat melihat gombalan maut sang Wali Kota Medan.
Seperti apa gombalan maut yang diberikan Bobby Nasution untuk Kahiyang Ayu?
Hal itu bisa dilihat melalui akun Instagram pribadi @bobbynst, Minggu (3/4/2022).
Dalam unggahannya, Bobby Nasution membagikan sebuah video yang berisi foto-foto sang istri tercinta.
Baru hari pertama buka puasa, wali kota Medan itu malah beri gombalan maut super manis untuk Kahiyang Ayu.
Bagaimana tidak, suami Kahiyang Ayu tampak menyuruh netizen berbuka dengan yang manis-manis sembari mengunggah video yang berisi foto-foto sang istri.
View this post on Instagram
"Berbukalah dengan yang manis-manis.
Sayangku @ayanggkahiyang (emoji love)," tulis Bobby Nasution.
Kronologi Siswa SMA Ditendang Polisi sampai Tewas, Harapannya untuk Jadi Anggota TNI Pupus
Source | : | |
Penulis | : | Fidiah Nuzul Aini |
Editor | : | Fidiah Nuzul Aini |