Grid.ID - Tak punya overn untuk membuat brownies?
Jangan kecewa karena membuat brownies kukus tak kalah lezat.
Apalagi mendekati hari lebaran, ide membuat brownies kukus lembut ini bisa jadi ide jualan.
Membuat brownies dengan cara dipanggang dan dikukus tentu hasilnya akan berbeda.
Brownies kukus memiliki tekstur yang lebih lembap dan lembut.
Sementara brownies panggang teksturnya renyah dan garing.
Jenis apa yang lebih kamu suka, brownies panggang atau brownies kukus?
Nah, kalau teman-teman lebih suka brownies kukus dan biasa membelinya di toko,
Kali ini Grid.ID punya beberapa tips untuk membuat brownies kukus yang lembut.
Baca Juga: Bikin Brownies Cokelat Lembut Seperti Buatan Bakery, Membuatnya Bisa Menggunakan Rice Cooker!
Dijamin hasilnya mengembang sempurna dan tidak bantat!
1. Tunggu Air di Pengukus Sampai Mendidih
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ulfa Lutfia Hidayati |