Koleksi barang-barang mewah dan kekayaannya tersebut sering diperlihatkan di media sosial.
Tak hanya gemar koleksi barang-barang mewah, Hotman Paris juga melakukan investasi besar-besaran berupa ratusan ruko dan villa mewah.
Meski kerap sesumbar hartanya yang segunung, ternyata rumah masa kecil Hotman Paris malah jauh dari kata mewah loh.
Bahkan, rumah masa kecil Hotman Paris itu beda jauh dengan istana megahnya di Jakarta.
Kondisi rumah masa kecil Hotman Paris bisa dilihat melalui akun Instagram pribadinya @hotmanparisofficial, Rabu (19/4/2022).
Dalam unggahannya, pengacara 30 miliar itu terlihat sedang mengunjungi rumah masa kecilnya di Laguboti, Toba, Sumatera Utara.
"Saat tiba di rumah kelahiran hotman di Laguboti, Toba di sambut Bupati Toba," tulis Hotman Paris.
Pada foto tersebut, Hotman Paris tampak mengabadikan foto di depan rumah masa kecilnya.
Rumah masa kecil Hotman Paris itu tampak sudah tua dan bergaya Belanda.
Meski tampak sudah tua, rumah tersebut tampak asri dan hangat.
Innalillahi, Raffi Ahmad Tumbang saat Ramadhan, Bagaimana Kondisi Suami Nagita Slavina sekarang?
Source | : | |
Penulis | : | Fidiah Nuzul Aini |
Editor | : | Fidiah Nuzul Aini |