Berbeda dari negara lain, ada peraturan khusus saat kita menggunakan eskalator di negara ini.
Setelah naik atau turun eskalator, jika kamu ingin berdiri diam di eskalator tersebut, maka berdirilah di sebelah kiri.
Jika kamu sedang terburu-buru dan ingin 'menyalip' orang di atas atau di bawahmu, gunakan lajur sebelah kanan.
2. Membuka kado atau bingkisan dari orang lain
Apa yang kita lakukan jika kita mendapatkan sebuah kado?
Ya, kita pasti akan langsung membukanya dengan terburu-buru.
Di Jepang, itu bukanlah cara yang tepat.
Orang Jepang biasanya akan membuka kado jika sudah dipersilakan atau jika si pemberi ada di tempat.
Membukanya pun tak boleh tergesa-gesa.
Kita harus hati-hati membuka kado atau bingkisan itu.
Source | : | Business Insider,Huffington Post |
Penulis | : | Irene Cynthia |
Editor | : | Irene Cynthia |