Dylan menggunakan emoticon yang menyiratkan bahwa keduanya sudah resmi berpacaran.
Sebelumnya Dylan Carr juga pernah mengunggah foto berdua bersama Naomi dan menyematkan emoticon hati berwarna hitam pada captionnya.
Kedua foto yang diunggah Dylan Carr tersebut memicu banyak reaksi dari publik.
Banyak sahabat yang mendukung kedekatan kedua bahkan ada juga yang mendoakan agar hubungan Naomi dan Dylan langgeng.
(*)
Source | : | |
Penulis | : | Nur Andriana |
Editor | : | Mia Della Vita |