Istri Arie Kriting itu pun mengungkap kesedihannya lantaran pernikahannya tak dihadiri orang tua.
"Iya pas hari H itu, hari nikah gak ada orang tua, sedih banget," ujar Indah.
"Gak pernah kepikiran juga kan maksudnya menikah sendirian gitu tanpa ada orang tua di sampingmu," lanjutnya.
Meski dihadiri beberapa saudara, Indah tetap merasa nelangsa tanpa kehadiran ibu dan ayahnya.
"Ada sih saudara-saudaraku yang lain cuman rasanya berbeda aja," ungkap Indah.
Warganet pun tak ketinggalan memberikan komentar atas pernyataan Indah Permatasari ini.
"Itu pilihanmu, emakmu juga nangis kamu khianati," tulis akun @esokbhahagia.
"Ibumu juga nangis Indah," tulis akun @teukuprima.
"Yang berlalu biarkan berlalu, sekarang usaha terus meluluhkan hati orang tua," tulis akun @ditha_thequeen.
"Niat mereka menikah karena ibadah, semoga hati ibunya dilunakkan," tulis akun @ekodarwiyanti.
(*)
Nyesek, Abidzar Ternyata Sempat Jedotin Kepalanya ke Tembok Usai Tahu Uje Meninggal, Umi Pipik: Dia Nyalahin Dirinya
Source | : | Kompas.com,Instagram |
Penulis | : | Annisa Marifah |
Editor | : | Silmi |