Mengetahui cara menangani kritik akan membuat hubungan kalian tidak selalu diisi dengan perdebatan.
5. Buat Beberapa Ruang
Keseimbangan dalam hubungan merupakan bagian penting yang tidak boleh kamu sepelekan.
Walaupun kamu sedang berada dalam sebuah hubungan, jangan lupa untuk tetap meluangkan waktu.
Meluangkan waktu untuk diri sendiri atau bersosialiasi dengan teman akan membuat kehidupanmu lebih seimbang.
Jika kamu bersama dengan orang yang tepat, ia pasti akan mendukung apapun yang kamu lakukan meski tanpanya.
(*)
Source | : | Pinkvilla.com |
Penulis | : | Nur Andriana |
Editor | : | Nesiana |