Hingga hampir seluruh netizen pada zamannya mengenal keduanya dan hapal lagu-lagu dari Duo Ratu.
Namun nahas, Maia Estianty dan Mulan Jameela malah pecah kongsi dan disebut sempat bermusuhan.
Apalagi semenjak Mulan Jameela dituding jadi sosok orang ketiga yang membuat rumah tangga Maia Estianty dan Ahmad Dhani berakhir dengan perceraian.
Bahkan setelahnya, Ahmad Dhani diketahui menikah dengan Mulan Jameela.
Dan dikaruniai 2 orang anak, yakni Safeea Ahmad dan Muhammad Ali.
(*)
Kronologi Siswa SMA Ditendang Polisi sampai Tewas, Harapannya untuk Jadi Anggota TNI Pupus