Cukup konsumsi vitamin A dalam dosis yang dianjurkan dan rambut dapat tumbuh dengan normal seperti sedia kala.
3. Kekurangan protein
Protein merupakan nutrisi penting yang sangat dibutuhkan oleh menciptakan rambut sehat dan kuat.
Oleh karena itu, kekurangan protein dapat menyebabkan rambut rapuh, mudah rontok, dan berbagai permasalahan rambut lainnya.
4. Styling rambut secara berlebihan
Beberapa gaya rambut yang terlalu kencang, juga dapat menyebabkan rambut rontok dan patah loh, sobat Grid!
Selain itu, kebiasaan menggunakan alat styling panas seperti catokan juga bisa memengaruhi rambut rontok.
Baca Juga: Cara Mengatasi Rambut Rontok dengan Mudah, Cukup Lakukan 5 Hal Ini Setiap Hari!
(*)
Source | : | Health |
Penulis | : | Marsha Ayu |
Editor | : | Okki Margaretha |