Kendati demikian, pihak Ridwan Kamil meminta kesediaan warga dan pers untuk memberikan waktu dan privasi bagi keluarga untuk saling menguatkan.
Hal ini disampaikan oleh Erwin Muniruzaman, kakak kandung Ridwan Kamil, dalam konferensi pers pada Jumat (3/6/2022).
“Jika sudah tepat waktunya, Kang Emil akan menyampaikan keterangan resmi, terkait hal ini,” ucap Erwin, dikutip dari akun Twitter @humasjabar. (*)
Duduk Lesehan, Nia Ramadhani Buka Bersama Atlet Muda Pencak Silat di Yayasan Yatim Piatu
Source | : | Instagram,Twitter |
Penulis | : | Ragillita Desyaningrum |
Editor | : | Ragillita Desyaningrum |