4. Sagittarius
Sagitarius memiliki imajinasi yang sangat aktif.
Ambisi Sagitarius dalam dunia profesional juga kerap membuat mereka terkesan egois.
Sebab, ia selalu menyelesaikan seluruh tugas secara mandiri tanpa berbagi dengan team.
Sagitarius selalu merasa bahwa dia paling baik dan bisa diandalkan dalam seluruh aspek kehidupan.
Kadang hal inilah yang membuat mereka sibuk selama momen keintiman fisik.
Meskipun mereka suka tetap memegang kendali dan mendikte, ia tetap pasrah ketika bersama pasangan.
Saat hubungan suami istri, mereka lebih suka tenggelam dalam fantasi.
Bahkan, mereka membiarkan pasangannya mengambil semua kendali selama keintiman.
(*)
Viral Peserta Indonesian Idol Punya Suara Unik Mirip Optimus Prime, Anang Hermansyah Langsung Ramal Begini
Source | : | Pinkvilla |
Penulis | : | Novia |
Editor | : | Ulfa Lutfia Hidayati |