Jika melihat rambut yang rontok sangat banyak, maka kamu perlu berkonsultasi dengan dokter.
Coba menarik rambut
Seorang ahli restorasi rambut dan bedah plastik wajah, Dr. James C. Marotta menyarankan untuk mencoba meraih sekitar 60 helai rambut lalu menarik sambil menyusurinya dengan jari.
Jika ada sekitar 8 helai yang rontok artinya masih normal, sedangkan jika lebih dari 15 berarti tergolong parah,
Jarak rambut lebih lebar
Cobalah untuk berkaca di cermin utnuk melihat jarak antar rambut atau kulit kepala yang terekspos.
Jika sekiranya jarak tersebut melebar, maka itu bisa menjadi indikator bahwa kerontokan sudah parah.
Baca Juga: Serbaguna! Ini Dia Manfaat Air Timun untuk Kesehatan Rambut, Dapat Mencegah Rambut Rontok!
Rambut saat keramas
Adalah hal yang normal apabila rambut rontok ketika kita sedang berkeramas atau mencuci rambut.
Namun, jumlah rambut yang rontok terlalu banyak (misalnya dilihat dari lubang air), maka itu bisa dikatakan kerontokan sudah parah.
Hitung rambut selama 60 detik
5 Rekomendasi Drakor Park Eun Bin yang Wajib Ditonton, Terbaru Perankan Dokter Jenius di Hyper Knife!
Source | : | Kompas.com,Kontan.co.id |
Penulis | : | Ragillita Desyaningrum |
Editor | : | Ragillita Desyaningrum |