"Aku gak pernah bingung untuk memilih stay with Niki," kata Fitri Salhuteru.
"Karena aku merasa hidup aku lebih bermanfaat buat anak-anaknya," lanjutnya.
Meski ada beberapa yang menjauhi Fitri karena tetap berteman dengan Nikita Mirzani, hal itu tetap tak menggoyahkan persahabatan keduanya.
"Bukan artinya aku gak sayang dan gak care sama teman aku, dan aku gak sedih misalnya mereka menjauh dari aku, of course aku juga sedih," kata Fitri Salhuteru.
"Misalnya mereka gak mau berteman lagi sama kau karena aku dekat sama Niki, itu kan pilihan mereka," lanjutnya
"Awalnya, tapi sekarang setelah mereka tahu aku gak berubah, yang berubah kan mereka," sambungnya.
Meski begitu akhirnya banyak temannya yang menyadari bahwa Fitri Salhuteru tak berubah meskipun berteman dengan Nikita Mirzani.
"Apa yang berubah dari aku, setiap aku dicari aku selalu ada setiap orang mau minta pertolongan aku ada," kata Fitri Salhuteru.
Warganet pun tak ketinggalan memberikan komentar atas unggahan ini.
"Bermanfaat itu kalau salah diingatkan bukan malah dikompori buat huru hara nyinyirin orang," tulis akun @dhisetin86.
"Kalau sahabat seharusnya mengingatkan yang benar," tulis akun @emiradya.
"Jadi ingat sahabat Tangmoo," tulis akun @fanuelsherlyy.
(*)
Astagfirullah, Cuma Gara-gara Kuah, Pegawai di Rumah Makan Padang Ini Babak Belur Dikeroyok Pengunjung!
Source | : | Instagram,Tribun Medan |
Penulis | : | Annisa Marifah |
Editor | : | Nesiana |