"Uang tidak dapat membeli kebahagiaan, tapi dengan uang bisa bahagia karena bisa beli sembako, bisa isi perut biar kenyang, bisa bayar sekolah, bukan begitu bu ibuk," lanjutnya.
Melihat unggahan ini, netizen yang tampaknya didominasi oleh wanita ini ternyata sangat setuju dengan apa yang diungkapkan oleh istri Sukhdev Singh tersebut.
"Hahahaha benar mami bunga, biar mulut para tetangga bisa diem kalau kita bekerja dan punya penghasilan," kata @ratihchandralestari.
"Betul banget kak bunga. Pipis di toilet umum aja bayar," tutur @pretty.two2.
Meski demikian, rupanya masih ada saja netizen yang nyinyir terhadapnya yang lebih memilih untuk menikah dengan pria yang jauh lebih tua.
"Lebih bagus lagi kalo berduit, muda, dan ganteng," ujar @kepok.u. #lebihdekatdenganselebriti
(*)
Anggunnya Aaliyah Massaid saat Maternity Shoot, Berbalut Gaun Panjang Tanpa Umbar Perut Seksi
Source | : | |
Penulis | : | Mentari Aprelia |
Editor | : | Silmi |