"Kalo kamu masih menutupi kebenaran.... berkata jujur lah, apakah anda tidak capek?????"
"Kami butuh keadilan," tulisnya di akun Facebook dikutip TribunJakarta.com, Sabtu (13/8/2022).
Kemudian ditambahkan dari Kompas TV, kasus pelecehan yang ditujukan pada Brigadir J kini resmi dihentikan.
Bareskrim Polri resmi menghentikan kasus dugaan pelecehan terhadap istri Ferdy Sambo, Putri Candrawathi karena tidak ditemukan bukti.
Menurut Bareskrim Polri, Brigjen Andi Rian Djajadi mengatakan kasus tersebut dihentikan lantaran tidak ditemukan peristiwa pidana usai dilakukan gelar perkara.
Sebelumnya, pihak keluarga Ferdi Sambo dan istrinya melaporkan Brigadir J yang diduga melakukan tindak asusila pada Putri Candrawathi.
Kini, Bareskrim Polri mengambil alih penyidikan kasus dugaan pelecehan seksual dan pengancaman yang menyeret Brigadir Yoshua Hutabarat dari Polda Metro Jaya.
Baca Juga: Diperiksa Komnas HAM, Ferdy Sambo Tegaskan Brigadir J Masih Bernyawa Setibanya di Rumah Dinas
(*)
Pak Tarno Ketiban Rezeki Nomplok Usai Viral Jualan Ikan Cupang, Tangisnya Pecah saat Diberi Sosok ini Rp 50 Juta
Source | : | Tribun Jambi,Tribun Jakarta |
Penulis | : | Novia |
Editor | : | Mia Della Vita |