Namun, belum lama ini beredar di media sosial chat Putri Sambo dengan adik Brigadir J.
Dari tangkap layar chat tersebut, terungkap fakta bila Putri Candrawathi sangat dekat dengan keluarga Brigadir J.
Bahkan, Brigadir J sampai mau membantu menyetrika baju anak-anak Ferdy Sambo.
Tak hanya itu, Putri sampai ingin menjadikan Brigadir J sebagai anak angkat.
Hal ini seperti yang terlihat pada postingan Instagram @tante.rempong.official, pada Selasa (23/8/2022).
"Beredar foto di twitter Yang memperlihatkan brigadir J sedang menyetrika baju anak-anak pak FS. Foto ini dibagikan akun twitter @miduk17 dan membuat netijen heboh..
Yaampun, kurang baik apa lagi ini almarhum??" tulis @tante.rempong.official.
Potret Brigadir J saat menyeterika baju sekolah anak-anak Ferdy Sambo itu pun seketika menjadi sorotan netizen.
Tak sedikit netizen yang merasa iba melihat foto tersebut.
eiisherly*** Ini masuk kepolisian jadi ajudan apa asisten rumah tangga
gina*** Beh kurang duit apa buat hire pembantu? Ga pantes lah ajudan sampe segini.
Baca Juga: Sama-sama Orang Sulawesi, Pasha Ungu Tanggapi Kasus Ferdy Sambo
chroni*** Mauuu nangis ya Tuhaaaan... segitu baiknya anak iniii
nova*** nyesek liat fotonya semoga amal ibadahnya di terima di sisi tuhan
mama*** RIP brigadir J. Tenang disana orang baik, jika tidak engkau temukan keadilan di dunia ini maka biarkan yang maha pencipta dan penguasa dunia ini yang mempertemukan keadilan itu kepadamu. Damailah ditempat persemayaman terakhirmu selamanya,,
chintya*** Kawal trs kasusnya...
(*)
3 Bulan Nunggak SPP, Siswa SD Duduk di Lantai Jadi Tontonan Teman Sekelas, Pagi sampai Siang Tak Boleh Duduk di Bangku