Saat ini, Noah telah mempersiapkan konser dekade yang bertajuk 'NOAH DEKADE XPERIENCE' yang akan digelar 17 September 2022 nanti.
Konser 'NOAH DEKADE XPERIENCE' sekaligus menjadi penanda 10 tahun kiprah Noah di industri musik Tanah Air.
Menjelang ulang tahun Noah yang ke-10, Lukman pun berharap bandnya bisa lebih kreatif dan produktif.
"Mudah-mudahan masih bisa produktif ya. Mudah-mudahan kita bisa lebih kreatif lagi dengan bertiga ini," pungkas Lukman.
(*)
Penulis | : | Annisa Dienfitri |
Editor | : | Nesiana |