Kemudian belum lama ini, grup yang beranggotakan RM, Jin, Jimin, Suga, J-Hope, V, dan Jungkook itu mendukung busan untuk menjadi tuan rumah World Expo 2030 lewat sebuah konser.
Diketahui jika BTS terakhir kali mengeluarkan album antologi Proof pada awal tahun sebelum mereka aktif bersolo karier.
Itu juga akan menjadi album terakhir BTS sebelum para member masuk wajib militer.
Wah pasti nanti banyak banget ya Sobat Grid Army yang merindukan kehadiran BTS.
Tonton video selengkapnya di chanel Youtube Grid.ID!
(*)
Source | : | Soompi |
Penulis | : | Cucianingsih |
Editor | : | Irene Cynthia |