Atas adanya skandal ini, Ratu Elizabeth II pun hanya mengizinkan Camilla diberi gelar Permaisuri (Queen Consort) jika Charles naik tahta.
Bukannya Ratu (Queen) seperti yang seharusnya.
“Queen consort adalah kompromi yang muncul karena rasa sedih dan marah, terutama pada kematian Putri Diana," terang seorang sejarawan keluarga Kerajaan Inggris, Cindy McCreery.
(*)
Source | : | Grid.ID,TMZ |
Penulis | : | Mentari Aprelia |
Editor | : | Nesiana |