Ini mencerminkan isi pikiran dan perilaku pasif diri seseorang dalam pengalaman aktual.
Mimpi itu mungkin menjadi pembawa kabar baik, atau pemenuhan janji Tuhan kepada umatnya.
2. Mimpi mengendong anak laki-laki
Banyak orang percaya bahwa ketika seseorang bermimpi menggendong anak laki-laki memiliki makna positif.
Menurut primbon jawa, konon katanya mimpi ini menandakan bahwa Anda akan menemukan keberuntungan serta hoki yang baik.
Keberuntungan ini bisa saja berupa harta dan juga kebahagiaan yang akan datang.
Hal ini dipercaya karena banyak orang yang bermimpi menggendong anak laki-laki kemudian mendapatkan keberuntungan setelahnya.
Arti mimpi lainnya menandakan bahwa si pemimpi harus berani dalam menghadapi masalah yang akan datang dan harus bersiap untuk membawa beban tanggung jawab besar.
3. Arti mimpi menggendong bayi menangis
Tangisan bayi dalam mimpi mengacu pada bagian diri Anda yang dirampas yang membutuhkan perhatian.
Keinginan untuk diperhatikan ini dapat berasal dari masyarakat pada umumnya atau dari individu tertentu.
Ini mungkin berhubungan dengan rasa takut tidak dapat sepenuhnya memenuhi potensi Anda atau menjadi kegagalan di mata Anda sendiri.
Source | : | Tribunjogja.com |
Penulis | : | None |
Editor | : | Novita |