Diberitakan Grid.ID sebelumnya, Tya Ariestya dan suami memiliki kos-kosan mewah empat lantai.
Penampakan mewah kos-kosan Tya dan Irfan sempat diabadikan lewat akun Instagram sang artis.
Berikut adalah penampakan kos-kosan ibu dua anak itu saat berada di depan kos-kosan miliknya.
Selain kos-kosan, beragam bisnis juga dijalankan sang artis.
Seperti baru-baru ini, Tya menjalankan kanal YouTube keluarganya.
Ia bahkan membuka bisnis playground yang bernama OMDC Playground.
Di playground milik sang artis, terdapat fasilitas seperti Kids Healthcare, Kids Playground, Kids Playzone, Kids Dental, Kids Haircuts, Baby Spa, dan dapur untuk ibu-ibu.
Sontak Tya Ariesta memiliki pundi-pundi kekayaan yang melimpah.
Kendati begitu, Tya tetap mengajarkan sang anak untuk hidup sederhana.
Seperti baru-baru ini, Tya mengajak kedua putranya Muhammad Kanaka Ratinggang dan Muhammad Kalundra Ratinggang makan sederhana di warung tegal (warteg).
Ariel NOAH CS Ngotot ke MK Gugat Hal Ini Imbas Kasus Agnez Mo, Ahmad Dhani Beri Sindiran Keras
Source | : | Grid.ID |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ulfa Lutfia Hidayati |