Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 4 SD Tema 5, Inilah Ciri-ciri dari Cerita Fiksi, Berupa Rekaan
Material tersebut membentuk objek yang lebih kecil dari planet yang umumnya disebut protoplanet.
Pada saat itu, terjadi tabrakan di antara objek yang kemudian membentuk planet dengan ukuran lebih besar.
Fenomena inilah yang mungkin menyebabkan posisi Bumi menjadi miring, lantaran bertabrakan dengan protoplanet.
Sehingga, posisinya tidak tegak lurus seperti bola yang ditaruh di atas meja.
Dampak Bumi Miring
Kemiringan Bumi ini ternyata sangat penting bagi kehidupan makhluk hidup.
Kemiringan ini menyebabkan Bumi memiliki 6 musim berbeda di seluruh penjuru negeri.
Kemiringan Bumi juga memungkinkan terjadinya musim dengan suhu yang tidak terlalu ekstrem dan cukup seimbang.
Dikutip Bobo.grid.id, posisi Bumi membuat planet ini paling layak dihuni makhluk hidup.
Karena Bumi mendapatkan sinar matahari yang cukup, tidak terlalu panas atau pun dingin.
Selain posisi Bumi, inilah beberapa alasan lain Bumi cocok dihuni makhluk hidup.
Source | : | Kompas.com,bobo |
Penulis | : | Mia Della Vita |
Editor | : | Silmi |