Dalam video itu tampak Chelsea Islan membawa buket bunga super besar dan tersenyum cerah bersama Rob Clinton.
Keduanya semringah berjalan sembari menyapa para tamu undangan.
Warganet pun ikut gembira atas kabar pernikahan Chelsea Islan ini.
"Selamat, semoga langgeng sampai maut memisahkan," tulis akun @aferenciaf.
"Patah hati sekomplek," tulis akun @shintasyalala.
"Ketar-ketir guys, Chelsea udah nikah," tulis akun @bunga.kodian.
(*)
5 Tips Mudik Naik Bus Bareng Toddler Agar Tak Mudah Rewel, Pilih Kursi di Bagian Ini
Source | : | Instagram,TribunnewsBogor.com |
Penulis | : | Annisa Marifah |
Editor | : | Ayu Wulansari K |