Rumah dinas Wali Kota Solo itu akan menjadi lokasi upacara adat.
Selanjutnya, rombongan pengantin dan keluarga akan diarak dengan kereta kencana ke Pura Mangkunegaran.
Di Pura Mangkunegaran itulah akan digelar resepsi di malam hari, khusus untuk tamu VIP dan VVIP.
"Dan acara masih berlangsung."
"Kebetulan kenapa saya duluan, karena mau ke Solo untuk memastikan semuanya lancar," ungkapnya.
"Kalau di Solo kan ada pagi dan malem," ujar Erick.
Acara yang digelar pagi hingga malam itu akan dibagi menjadi beberapa sesi, mengingat tamu undangannya sangat banyak.
"Ya pagi 4000an, malem 2000an."
"Pagi-siang itu dibagi menjadi tiga sesi, kalau malem menjadi dua sesi," tandas Erick Thohir.
Baca Juga: Souvenir Akad Nikah Kaesang dan Erina Gudono, Isinya Barang Rumah Tangga Estetik!
(*)
Nyesek, Abidzar Ternyata Sempat Jedotin Kepalanya ke Tembok Usai Tahu Uje Meninggal, Umi Pipik: Dia Nyalahin Dirinya
Source | : | Grid.ID |
Penulis | : | Fidiah Nuzul Aini |
Editor | : | Ayu Wulansari K |