Perlahan namanya mulai meredup dan eksistensinya sudah dikalahkan oleh selebritis pendatang baru.
Dirinya jarang tampil di depan publik.
Tak ada single atau karya baru yang ia lahirkan selama masa pemulihan.
Mulai saat itu hidupnya terasa hampa.
Usai kondisinya semakin membaik, Daniel perlahan mulai terjun ke dunia musik lagi.
Namun, kala itu keberuntungan sedang tidak berpihaknya.
Oleh sebab itu, dia kala itumemilih untuk menulis lagu untuk penyanyi-penyanyi lain.
Diketahui, dirinya telah menulis lagu untuk finalis American Idol,David Archuleta
Selain itu, dia juga menulis lagu untuk pemenang X Factor UK tahun 2014.
Usai pulih total, beberapa tahun terakhir, Daniel kembali mengadu nasibnya di Amerika Serikat.
Dirinya berharap, namanya bisa mulai kembali bersinar di Negeri Paman Sam.
Innalillahi, Raffi Ahmad Tumbang saat Ramadhan, Bagaimana Kondisi Suami Nagita Slavina sekarang?
Source | : | TribunStyle.com |
Penulis | : | None |
Editor | : | Nisrina Khoirunnisa |