Selain itu, dalam kesempatan tersebut Anggia juga membeberkan sifat Ferry yang temperamental.
"Dia kasar ya kalau marah itu."
"Dulu dia sering banting pintu, terus ditonjokin," ujar Anggia.
Ferry juga sosok yang cemburuan dan mudah marah karena hal-hal sepele.
"Kayak anak kecil banget, apa-apa cemburu, apa-apa marah, apa-apa minta diladenin,"
"Capek ya karena saya punya kantor punya anak buah sendiri sampek rumah gitu," ungkap Anggia Novita.
(*)
Ariel NOAH CS Ngotot ke MK Gugat Hal Ini Imbas Kasus Agnez Mo, Ahmad Dhani Beri Sindiran Keras
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Mentari Aprelia |
Editor | : | Silmi |