Akui Sudah Tak Cinta Ferry Irawan
Perasaan cinta Venna Melinda kepada Ferry Irawan kini sudah sirna.
Lantaran, Venna menilai Ferry Irawan tidak jujur dan tak mau mengakui perbuatan KDRT.
"Sekarang sudah enggak (cinta) lagi. Setelah dia terakhir bilang enggak ngaku (melakukan KDRT) ke polisi, itu sudah hilang cintanya, enggak berbekas," tegasnya, dikutip dari YouTube TRANS TV Official, Kamis (26/1/2023).
Ia pun membantah menceraikan suaminya karena masalah harta.
Diungkapkan Venna, ia memulai dari nol saat memutuskan menikah kembali dengan Ferry.
"Bukan masalah keuangan ya, aku bener-bener mulai semua dari nol,” tukasnya.
(*)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Venna Melinda Bongkar Kronologi Dipiting Ferry Irawan hingga Sebabkan Tulang Rusuk Retak
Source | : | Tribunnews.com |
Penulis | : | Mia Della Vita |
Editor | : | Nesiana |