Almira Tunggadewi merupakan cucu pertama mantan presiden Susilo Bambang Yudhoyono.
Ia merupakan putri pasangan Annisa Pohan dan Agus Yudhoyono.
Sosok Almira kini semakin dewasa dan tak kalah cantik bahkan tingginya sudah menyaingi sang mama, loh!
Khirani merupakan anak semata wayang pasangan Mayangsari dan Bambang Yudhoyono.
Ia merupakan cucu dari presiden kedua RI, Soeharto.
Sosok Khirani selalu mendapat sorotan karena latar belakang sang ibu sebagai seorang artis.
Gadis 16 tahun itu juga sempat mengikuti jejak sang mama di dunia tarik suara.
Itulah beberapa sosok cucu presiden yang beranjak dewasa dan kehidupannya jarang terekspos.
Ternyata semuanya punya prestasi membanggakan, ya!
(Tribunstyle.com/Anggia)
Artikel ini telah tayang di TribunStyle.com dengan judul Viral Adu Pesona Cucu-cucu Presiden Indonesia, dari Soeharto, Megawati, SBY Hingga Habibie
(*)
Astagfirullah, Cuma Gara-gara Kuah, Pegawai di Rumah Makan Padang Ini Babak Belur Dikeroyok Pengunjung!
Source | : | Tribunstyle |
Penulis | : | None |
Editor | : | Ulfa Lutfia Hidayati |