Ia memutuskan untuk menikahi Kwon Do Hoon dan menjadi ibu rumah tangga sepenuhnya.
Di balik perannya sebagai istri, Yoo Ra juga memendam rahasia yang tidak diketahui orang.
Drama ini bertabur bintang, di antaranya Jang Hyuk, Jang Na Ra, Chae Jung An, Kim Nam Hee, Lee Soon Jae, dan masih banyak lagi.
Jang Hyuk akan memerankan karakter Kwon Do Hoon, sementara Jang Na Ra berperan sebagai Kang Yoo Ra.
Drama ini dijadwalkan akan tayang mulai 17 April 2023.
Terdiri dari 12 episode, drama Family akan mengudara setiap Senin dan Selasa di tvN.
(*)
Source | : | MyDramaList |
Penulis | : | Mia Della Vita |
Editor | : | Ayu Wulansari K |