Cara hapus chat WhatsApp
Buka menu setting dengan mengetuk tombol titik tiga vertikal di pojok kanan atas.
Kemudian, pilih storage and data > manage storage (kelola penyimpanan).
Gulirkan ke bawah, lalu akan muncul daftar chat mana saja yang memakan banyak memori internal.
Urutkan dari yang terbesar hingga ke yang paling kecil.
Klik chat yang ingin dibersihkan, kemudian pilih file apa saja yang ingin dihapus, apakah video atau foto.
Pengguna juga bisa mencentang kotak di ujung kanan atas layar jika ingin menghapus semua file di dalam chat.
Baca Juga: Cara Bikin Chat WhatsApp Hilang Otomatis Setelah 7 Hari, Aktifkan Fitur Pesan Sementara!
Tampilan file bisa diurutkan berdasarkan ukuran dan periode dengan cara mengetuk ikon garis tiga di pojok kanan atas.
2. Hapus file media berukuran besar
Selain menyortir pesan, pengguna juga bisa menyortir file yang ingin dihapus.
Perhatikan betul file media mana saja yang ingin dihapus dan tidak.
Dulu Sahabatan, Nikita Mirzani Akhirnya Ungkap Alasan Cut Off Pertemanan dengan Fitri Salhuteru: Gue Buang Gak Berteman Lagi!
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Grid. |
Editor | : | Ulfa Lutfia Hidayati |