Dia ingin ketika anak-anaknya untuk istikharah ketika telah mantap untuk serius dalam hal asmara.
Maia sebagai orang tua tetap mendukung pilihan dari anak-anaknya.
"Dengan siapapun anakku ini, kalau sudah di tahap serius pasti aku akan bilang salat istikharah dulu," kata Maia.
"Karena ini pilihan yang sangat krusial,” pungkasnya.
Meski mengaku tak mengekang pilihan dari anak-anaknya soal kekasih, nyatanya Maia Estianty memiliki kriteria sendiri terkait menantunya.
Hal itu pernah diungkapkan Maia saat menjadi tamu di YouTube milik Ashanty.
Dalam kesempatan itu, Maia Estianty mengungkap keinginannya soal tipe menantu idamannya.
Dia ingin memiliki menantu yang memiliki citra bagus.
“Kecuali dulu pernah suatu saat Al Ghazali mau deketin perempuan, ini zaman ABG." ujar Maia di YouTube milik Ashanty.
"Sementara aku dengar rumor di luar nggak bagus namanya. Jadi ya aku benar-benar no kalau yang ini,” sambungnya.
Mengesampingkan kriterianya, Maia Estianty tetap mendukung pilihan dari anak-anaknya, asalkan mereka bahagia.
“Aku setuju semua asal anak-anak happy sih,” ujar Maia Estianty.
Artikel ini telah tayang di TribunStyle.com dengan judul Sudah Kenal Fuji, Maia Estianty Singgung Perjodohan El Rumi & Eks Thariq, 'Jelek Kalau Digabungin'
(*)
3 Bulan Nunggak SPP, Siswa SD Duduk di Lantai Jadi Tontonan Teman Sekelas, Pagi sampai Siang Tak Boleh Duduk di Bangku
Source | : | Tribunstyle |
Penulis | : | Grid. |
Editor | : | Nindya Galuh Aprillia |