"ATM-nya pun PIN-nya dia nggak tahu. Dia biasanya nanya ke aku.
Beberapa kayak kartu itu aku yang megang. Tapi aku punya laporannya tersendiri," imbuh Sensen.
Saking percayanya kepada Sensen, Raffi juga tak pernah bertanya perihal saldo rekening yang dimilikinya.
"Dia bukan tipikal orang yang suka nanyain, 'Duit gue berapa?' nggak. Dia nggak pernah nanyain gitu," kata Sensen.
"Dia (Raffi Ahmad) megang ATM tapi enggak tahu PIN-nya, kalau mau PIN-nya harus nanya sama Sensen?,” tanya Afdhal Yusman.
Iya, nanya aku kalau enggak nanya Rizky, kalau sekarang ada ATM kantor tuh ke Rizky gitu biasanya, ‘Ki Pin aku berapa?’ gitu ‘Sensen tahu kok’ gitu, Sensen sudah dikasih tahu," ujar Sensen lagi.
Bahkan meski sudah diingatkan soal pin ATM miliknya oleh Sensen, Raffi masih saja lupa.
"Aku kasih tahu berapa, ‘ingat ya a’ gitu, entar lupa lagi," ucap Sensen.
"Sepercaya itu lho sama Sensen lho," timpal Afdhal Yusman.
"Alhamdulillah," jawab Sensen.
Beda Keyakinan dengan sang Ibu, Venna Melinda Tetap Percaya Doa Orangtua Mustajab: Meskipun Mama Hindu