"Iya saya sempat berharap itu. Mudah-mudahan dapet ustaz," imbuhnya.
Setelahnya, Nursyah mengaku Indah Permatasari mulai berubah sikapnya.
Meski begitu, Nusyah tak mau ada orang menyebut Indah sebagai anak durhaka.
"Jangan sampai di luar sana ada yang bilang anak durhaka, tidak, dia baik," kata Nursyah.
Nursyah malah menyebut putrinya itu bisa berubah sikap karena pengaruh dari luar.
"Cuma karena ada keadaan, ada teman di luar sana, punya sahabat di luar sana yang tidak jelas.
Itu barang kali anak saya dicuci otaknya," imbuhnya.
Terakhir, Nursyah juga menanggapi kabar perihal Indah yang menggelar acara akikah anak pertamanya tanpa memberitahunya.
"Pas dua hari setelah lebaran dia berangkat, nggak minta izin," ucap Nursyah sembari menangis.
(*)
Profil Tyler Bigenho, Suami Aurelie Moeremans yang Berprofesi Sebagai Dokter, Dikabarkan Alami Kecelakaan di AS