Pasangan ini digambarkan sebagai dua shio yang saling melengkapi dengan kepekaan dan kepedulian yang sama.
Terlepas dari ramalan shio ini, mendapatkan cinta sejati bukanlah perkara mudah.
Pasalnya, cinta sejati bukan hanya tentang menemukan pasangan yang sempurna, tetapi juga tentang menjadi pasangan yang sempurna.
Baca Juga: 2 Shio Mendadak Dapat Durian Runtuh Bulan Ini, Saldo Tabungan Naik 10 Kali Lipat
(*)
Source | : | Chinese Zodiac,Astrology Web |
Penulis | : | Mia Della Vita |
Editor | : | Silmi |