Tentu saja ini harus dilakukan dengan persetujuan dari Citra Kirana selaku istri Rezky Aditya.
"Dia (rezky) harus mempertanggung jawabkan dengan menikahi Wenny tadi, supaya status dari anak ini juga jelas."
"Tentunya harus seizin istri pertama."
"Hal ini juga pasti dilematis ya, tapi bagaimana lagi?"
"Untuk menyelamatkan satu orang anak ya dia harus melakukan hal itu (pernikahan)," ucap pakar hukum Sondang Tarida Tampubolon dikutip dari YouTube Intens Investigasi.
Sondang juga mengatakan bahwa Rezky dan Wenny nantinya dapat memutuskan untuk berpisah apabila status hukum anak sudah sah di mata negara.
"Terlepas dari itu setelah mereka menikah kemudian memutuskan bercerai ya silakan saja."
"Tapi status hukum anak ini akan menjadi jelas secara hukum," pungkas Sondang Tarida.
(*)
Ngamuk Saat Tak Diberi Uang, Pengemis di Bogor Ini Malah Ketahuan Lagi Top Up: Ngegas Gak Dikasih
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Citra Widani |
Editor | : | Citra Widani |