Pasalnya, pihak karyawan yang bermasalah berasal dari satu generasi yang sama.
"Ketika direkrut di November bareng-bareng, ini periode ini nih yang bermasalah. Ya kan? Periode ini yang bermasalah," tutup Ahmad Ramzy.
Seperti diketahui, Tasyi Athasyia dilaporkan mantan karyawannya yang merasa menerima ancaman dari sang selebgram.
Sebelumnya, Tasyi Athasyia juga menjadi perbincangan lantaran disebut tak membayarkan gaji mantan karyawannya.
(*)
Bikin Lolly Trauma, Kemen PPPA Ungkap Alasan Satukan Anak Nikita Mirzani dengan ODGJ dan Pengidap HIV
Penulis | : | Hana Futari |
Editor | : | Ayu Wulansari K |