Studi menunjukkan bahwa mengonsumsi terlalu banyak gula dapat menyebabkan kematian dini. Hal ini bukan karena faktor penambahan berat badan.
Namun, fakta bahwa gula dapat menyebabkan dehidrasi yang mampu menyebabkan gejala gula darah tinggi. Jika dibiarkan, hal ini bisa meningkatkan risiko diabetes.
3. Menambahkan krimer
Selain gula dan karamel, kebiasaan menambahkan krimer ke dalam kopi juga berdampak buruk bagi kesehatan.
Baca Juga: Ketahui Operasi Pemasangan Deep Brain Stimulation (DBS) pada Pasien Parkinson
Hal itu sama dengan ketika Anda menambahkan gula ke dalam kopi. Cobalah untuk menambahkan krimer dengan takaran yang tepat, tidak terlalu banyak.
Selain itu, pilihlah susu almond sebagai gantinya.
4. Mengonsumsi kopi tanpa kafein
Jurnal Longevity & Healthspan mengungkap, konsumsi kafein bisa membantu memperpanjang umur seseorang.
Kafein bisa meningkatkan kesehatan dan menunda penyakit terkait usia, misalnya Alzheimer. Hal ini karena kafein dapat membantu mengurangi pensinyalan insulin.
5. Sama sekali tidak minum kopi
Kopi memiliki sejumlah manfaat baik bagi tubuh apabila dikonsumsi secara teratur dengan takaran yang tepat.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Grid. |
Editor | : | Nesiana |