Sontak unggahan tersebut langsung dibanjiri komentar dari para netizen.
Banyak netizen yang mengucapkan duka pada kolom komentar unggahan AHY.
"Innalillahi Wainnailaihi rojiun..Insya Allah Husnul Khotimah..Aamiin," tulis akun @diahdeerachman
"Innalilahi wa Inna ilaihi Roji'un Smg Allah SWT memberikan ampunan dan pahala dari Amal ibadah dan amal Sholeh Beliau Almarhum Bp Baginda...Al Fatihah," tulis akun @nani_haryani77
"Inna Lillah wa inna ilaihi roji'un, semoga almarhum diwafatkanNya dalam husnul khotimah, insyaAllah amin," tulis akun @swordmaster2409
"Innalilaahi wainnaillaihi rajiun, semoga Husnul Khatimah, tempat kembalinya surga Allah Swt," tulis akun @arisudarmo
"Innalillahi wa Innalillahi raji'un ikut berduka cita sedalam dalamnya semoga almarhum husnul khatimah, aamiin," tulis akun @indra_wahyudi_suroboyo
(*)
Bikin Syok, Nadia Vega Ungkap Sudah Lama Cerai dari Suami Bulenya: Penginnya Seumur Hidup, tapi...
Source | : | |
Penulis | : | Fidiah Nuzul Aini |
Editor | : | Fidiah Nuzul Aini |