Saat menerima Jokowi, Luhut memakai sweater berwarna abu-abu dan celana training yang berwarna abu-abu gelap.
Tak diungkap apa yang disampaikan Jokowi saat menjenguk Luhut Binsar Pandjaitan.
Namun, hal yang pasti adalah Luhun mengungkap rahasia yang dipendamnya.
Rahasia tentang bagaimana cara menghadapi sakit hingga kembali normal.
Luhut mengatakan, ada dua hal dorongan terbesar yang membuatnya bisa sembuh meski usianya tak muda lagi.
Pertama adalah sikap pantang menyerah yang dipelajari semasa di Kopassus.
Hal kedua yang paling penting adalah kasih dan pertolongan Tuhan YME.
"Ada pepatah menyebutkan kita tak akan pernah mengetahui arti sesuatu hal sampai kita kehilangannya, dan saya mengamini hal ini. Kita tak akan pernah mengetahui nikmatnya hidup sehat sampai kita jatuh sakit," katanya.
"Marilah selalu ingat dan waspada dalam setiap ucapan dan tindakan. Manusia seperti kita hanyalah kepingan kecil dihadapan takdir dan kuasa Tuhan, maka dari itu kita tidak boleh menyombongkan diri," tambahnya.
Semua Lewat Tangan Ajudan
Luhut menceritakan saat di rawat di rumah sakit di Singapura selama hampir sebulan.
Viral Polisi Tembak Polisi, AKP Dadang Iskandar Nekat Tembak Juniornya hingga Tewas, Ternyata Sempat Beri Ancaman Ini ke Polisi Lain
Source | : | TribunnewsDepok.com |
Penulis | : | Grid. |
Editor | : | Fidiah Nuzul Aini |